Makna Dibalik Lagu: Coldplay ~ Miracles (Unbroken)
Lagu Miracles, ditulis
dan direkam oleh Coldplay untuk soundtrack sebuah film yang berjudul Unbroken.
Film ini menceritakan tentang kisah nyata seorang atlet Olympiade yang juga
merupakan seorang prajurit bernama Louis "Louie" Zamperini. Dalam
kisah filmnyanya, Zamperini secara ajaib selamat dari kecelakaan pesawat
selama Perang Dunia II dan menghabiskan 47 hari melayang di atas rakit,
sebelum ditangkap oleh Angkatan Laut Jepang.
Seperti kisah
Zaperini, lagu miracles juga seolah ingin menyampaikan bahwa tidak ada yang
tidak mungkin di dunia ini jika kita percaya terhadap sebuah keajaiban. Oke
untuk lebih jelasnya, kita maknai dan interpretasi saja keseluruhan liriknya.
Oke, untuk lebih
jelasnya kita interpretasi dan maknai saja keseluruhan liriknya. Baca
sampai habis ya, kesimpulan ada diakhir tulisan.
|
Verse 1:
From up above I heard
Dari atas sana kudengar
The angels sing to me
these words
Para bidadari
senandungkan untukku kata-kata ini
And sometimes in your
eyes
Dan kadang di matamu
I see the beauty in
the world
Kulihat keindahan di
dunia
|
Verse 1 belum jelas makna liriknya. Namun menurut
pendapat saya, lirik ini menggambarkan bagaimana sekaratnya zaperini.
Ditengah situasi sulit tersebut ia membayangkan orang yang ia cintai dan
membuatnya lebih baik. Jadi lirik ini seolah menggambarkan bahwa kita sebagai
manusia masih bisa bahagia ditengah situasi sulit.
|
Chorus 1:
Oh, now I'm floating
so high
Oh, kini aku melayang
begitu tinggi
I blossom and die
Aku mekar dan mati
Send your storm and
your lightning to strike
Kirimkan badaimu dan
petirmu tuk menyambar
Me between the eyes
(eyes)
Menyambarku di antara
mata
|
Chorus 1, sepertinya menggambarkan tentang suatu yang
sangat sulit, dan dalam situasi sulit tersebut kita harus berani
menghadapinya.
|
Verse 2:
Sometimes the stars
decide
Kadang bintang-bintang
memutuskan
To reflect in puddles
in the dirt
Untuk bercermin di
kubangan di lumpur
When I look in your
eyes
Saat kutatap matamu
I forget all about
what hurts
Aku lupa semua yang
menyakitkan
|
Verse 2, menekankan bahwa Bintang dianggap sebagai
hal yang indah oleh penulis lagu. Sementara itu, lumpur dianggap jelek. Namun
penulis lagu menganggap bahwa keindahan, dapat ditemukan di mana saja, bahkan
kubangan lumpur pun bisa merefleksikan bintang sebagai suatu yang indah.
|
Chorus 2
Oh, now I'm floating
so high
Oh, kini aku melayang
begitu tinggi
I blossom and die
Aku mekar dan mati
Send your storm and
your lightning to strike
Kirimkan badaimu dan
petirmu tuk menyambar
Me between the eyes
Menyambarku di antara
mata
And cry
Dan menangis
Believe in miracles
Percayalah pada
keajaiban
|
Lirik “Believe in
miracles” ditekankan pada kisah Louis Zamperini yang lolos ke Olimpiade
pada usia 19 tahun, bertahan selama 47 hari dalam rakit, dan mengalamu dua
tahun penyiksaan tantara jepang pada perang dunia 2. Namun kemudian memaafkan
penyiksanya tersebut. Itu dalah sebuah mukzizat, jika kita puya harapan dan
rasa percaya pastilah kita akan mendapatkan sebuah mukzizat.
|
Outro:
Oh hey, I'm floating
up above the world now!
Oh hei, aku melayang
tinggi di atas dunia!
Oh hey, I'm floating up
above the world now!
Oh hei, aku melayang
tinggi di atas dunia!
Oh yeah, yeah, yeah!
|
Lirik ini adalah
sebuah gambaran kebahagiaan setelah zaperini melewati semua hal pahit yang ia
alami. dia kembali ke rumah, dia disambut dengan banyak kebahagiaan dari
keluarga dan teman-temannya dan mereka yang mencintainya. Bagai melayang
tinggi diatas langit.
|
Kesimpulan:
Setelah kita maknai dan
interpretasi saja keseluruhan liriknya, lagu Miracles seolah mengajak kita
untuk percaya pada sebuah keajaiban, bahkan dalam suasana sesulit apapun.
lagu ini membuat kita seolah merasa bisa melakukan apapun, bahkan jika hal
tersebut tak mungkin. Yap, dengan Percaya dan berharap pada keajaiban
tentunya. Karena harapan adalah sesuatu yang membuat kita semua manusia
merasa lebih baik, bahkan ketika kita dihapakan masa-masa sulit, dihadapkan
pada peluang yang tipis, atau pada sedikit kemungkinan. Percayalah semuanya
itu layak diperjuangkan. Jadi lihat ke atas, segala sesuatu mungkin terjadi,
dunia terbuka untuk kita semua yang selalu berharap akan datangnya sebuh
keajaiban.
*Penulis lirik lagu
Miracles adalah Chris Martin, Guy Berryman, Will Champion, Venor Yard, Marcos
Tovar dan Johnny Buckland. Lagu ini rilis pada tahun 2014. Sedangkan
interpretasi pemaknaan pada lirik lagu ini berasal dari pendapat pribadi
penulis blog
|
Thanks so much for sharing this awesome info! I am looking forward to see more postsby you! Capital Gains Tax Advice
BalasHapusThis is such a great resource that you are providing and you give it away for free. I love seeing blog that understand the value of providing a quality resource for free. co-living
BalasHapusA Course in Miracles is so pure, so wonderful, so powerful, and so much more spiritually advanced than any other piece of the world's literature (past and present), that you have to actually experience it to believe it. David Hoffmeister blog
BalasHapusYou have done a great job on this article. It’s very readable and highly intelligent. You have even managed to make it understandable and easy to read. You have some real writing talent. Thank you. East Grinstead Tax Accountants
BalasHapusIf you're not living a fulfilling life don't be too concerned with how you can learn a lesson so completely different from everything that you taught yourself. How would you know? Your part in living a fulfilling life is very simple. living miracles blog
BalasHapusWe are really grateful for your blog post. You will find a lot of approaches after visiting your post. Acim
BalasHapus