Justin Bieber ~ Baby | Terjemahan, Arti & Makna Singkat Lirik Lagu
Friday, May 15, 2020
Add Comment
Makna Lirik Lagu Justin Bieber ~ Baby
|
Lagu " Baby
" berkisah tentang seorang pria yang
patah hati. Didalam lirik nya, kususnya verse 1, dijelaskan bahwa cewe-nya
berselingkuh dengan orang lain. Melihat kejadian tersebut, Bieber seolah tak
terima. Ia kemudian meminta dan merengak pada sang cewe untuk balikan lagi. Justin
dalam lirik lagu ini seolah rela melakukan apapun demi kekasihnya agar bisa
balikan lagi sama kekasihnya. Lagu ini mempunyai pesan bahwa cinta kadang bisa
membuat seseorang bertingkah layaknya anak “bayi/anakl kecil” yang
merengek, apalagi jika itu adalah cinta pertama/cinta monyet.
Terjemahan &
Arti Lirik Lagu Justin Bieber ~ Baby
|
Verse 1:
You know you love me,
i know you care
Kau tahu kau mencintaiku, aku
tahu kau peduli
Just shout whenever
and i’ll be there
Berteriak lah kapan saja dan aku
akan berada di sana
You want my love, you
want my heart
Kau menginginkan cinta ku, kau
menginginkan hatiku
And we will never,
ever, ever be apart
Dan kita tak akan pernah
terpisahkan
Are we an item? Girl,
quit playing
Apakah kita ini pasangan? Nona,
berhentilah bermain-main
We’re just friends,
what are you saying?
Kita hanya berteman, apa yang
kau bicarakan?
Said "there’s
another," and looked right in my eyes
Katamu kau punya orang lain dan
lihatlah mataku
My first love broke my
heart for the first time, and i was like
Cinta pertamaku membuatku patah
hati untuk pertama kali, dan aku seperti
Chorus:
Baby, baby, baby oh
Anak kecil, anak kecil
Like baby, baby, baby
no
Seperti anak kecil
Like baby, baby, baby
no oh
Thought you'd always
be mine, mine
Mengira kau kan selalu jadi
milikku, milikku
Baby, baby, baby oh
Anak kecil, anak kecil
Like baby, baby, baby
no
Seperti anak kecil
Like baby, baby, baby
no oh
Seperti anak kecil
Thought you’d always
be mine, mine
Mengira kau kan selalu jadi
milikku, milikku
Verse 2:
Oh, for you i would
have done whatever
Oh, demi kamu, aku akan
melakukan apa pun
And i just can’t
believe we ain't together
Dan tak bisa kupercaya kita tak
lagi bersama
And i wanna play it
cool, but i'm losing you
Dan aku ingin bermain dengan
tenang, namun aku kehilangan dirimu
I'll buy you
anything, i'll buy you any ring
Kan kubelikan kau apapun, kan
kubelikan kau cincin
And i'm in pieces,
baby, fix me
Dan aku hancur lebur, sayang
obatilah lukaku
And just shake me
'til you wake me from this bad dream
Dan kau menggunjang diriku,
hingga membangunkan ku dari mimpi buruk
I'm going down, down,
down, down
Aku kecewa, kecewa, kecewa
And i just can’t
believe my first love won’t be around, and i'm like...
Dan aku tak percaya, cinta
pertamaku tak lagi di sisiku, dan aku seperti
Chorus:
Baby, baby, baby oh
Anak kecil, anak kecil
Like baby, baby, baby
no
Seperti anak kecil
Like baby, baby, baby
no oh
Seperti anak kecil
Thought you'd always
be mine, mine
Mengira kau kan selalu jadi
milikku, milikku
Baby, baby, baby oh
Anak kecil, anak kecil
Like baby, baby, baby
no
Seperti anak kecil
Like baby, baby, baby
no oh
Seperti anak kecil
Thought you’d always
be mine, mine
Mengira kau kan selalu jadi
milikku, milikku
Verse 3:
ludacris
Luda, when i was 13,
i had my first love
Luda, saat usiaku tiga belas,
aku punya cinta pertama
There was nobody that
compared to my baby
Tak ada orang lain yang bisa
menandingi dengan kekasihku
And nobody came
between us, nor could ever come above
Dan tak ada orang lain di antara
kami berdua, yang bisa melebihinya
She had me going
crazy
Dia membuatku jadi gila
Oh, i was starstruck
Oh, aku sangat terkesan
She woke me up daily,
don’t need no starbucks
Dia bangunkan aku tiap hari, aku
takperlu lagi kopi (starbucks)
She made my heart
pound, and skip a beat when i see her in the street and
Dia membuat jantungku berdebar,
dan berdetak kencang ketika aku melihatnya di jalan dan
At school on the
playground, but i really want to see her on the weekend
Di sekolah, di taman bermain,
tapi aku benar-benar ingin melihatnya di akhir pekan
She knows she's got
me dazing, cause she was so amazing
Dia tahu dia membuatku
tercengang, karena dia sangat menakjubkan
And now my heart is
breaking, but i just keep on saying
Dan kini, hatiku hancur, tapi
aku terus saja berkata (curhat)
Chorus:
Baby, baby, baby oh
Anak kecil, anak kecil
Like baby, baby, baby
no
Seperti anak kecil
Like baby, baby, baby
no oh
Seperti anak kecil
Thought you'd always
be mine, mine
Mengira kau kan selalu jadi
milikku, milikku
Baby, baby, baby oh
Anak kecil, anak kecil
Like baby, baby, baby
no
Seperti anak kecil
Like baby, baby, baby
no oh
Seperti anak kecil
Thought you’d always
be mine, mine
Mengira kau kan selalu jadi
milikku, milikku
Outro:
I'm gone, yeah yeah
yeah
Aku pergi, yeah yeah yeah
Now i'm all gone,
yeah yeah yeah
Now i'm all gone,
yeah yeah yeah
Sekarang ingin pergi, yeah yeah
yeah
Now i'm all gone,
gone, gone, gone, i'm gone
Sekarang ingin pergi, yeah yeah
yeah
Terjemahan &
Arti Lirik Lagu Justin Bieber ~ BabyTerjemahan &
Arti Lirik Lagu Justin Bieber ~ BabyTerjemahan &
Arti Lirik Lagu Justin Bieber ~ BabyTerjemahan &
Arti Lirik Lagu Justin Bieber ~ BabyTerjemahan &
Arti Lirik Lagu Justin Bieber ~ Baby
*Penulis lirik
lagu Baby adalah Tricky Stewart, Ludacris,
Christina Milian, Tony Demash, The-Dream & Justin Bieber. Lagu ini rilis
pada 30 januari tahun 2010, dan masuk ke dalam album
My World 2.0 (2010). Sedangkan interpretasi
pemaknaan pada lirik lagu ini berasal dari pendapat pribadi penulis blog.
Terjemahan &
Arti Lirik Lagu Justin Bieber ~ Baby
Justin Bieber ~ Baby (Official
Video)
0 Response to "Justin Bieber ~ Baby | Terjemahan, Arti & Makna Singkat Lirik Lagu"
Post a Comment